Anggota IKAPI

Homiletika: Persiapan Khotbah dan Cara Berkhotbah

Penulis:
Dr. Stimson Hutagalung, S.Th., M.Fil.

xii; 200 hlm; 16 x 23 cm
ISBN: 978-623-342-093-8
Cetakan 1, Juni 2021
Harga: Rp 93,000
SOFTCOPY

Homiletika adalah sebuah ilmu yang harus dimengerti oleh siapapun yang menyampaikan khotbah dari mimbar. Untuk itulah buku ini ditulis sebagai pedoman khususnya kepada para pendeta dan umumnya kepada semua, baik itu anggota jemaat yang diberikan kesempatan untuk menyampaikan khotbah. Tujuan utama anggota jemaat datang ke gereja adalah untuk mendengarkan firman Tuhan melalui khotbah. Itulah sebabnya semua yang menyampaikan khotbah dari mimbar harus mengerti tugas dan tanggung jawab suci seorang pengkhotbah.

Pembahasan pada buku ini adalah:
Bab 1 Pengkhotbah
Bab 2 Jenis dan Karakteristik Khotbah
Bab 3 Materi Khotbah
Bab 4 Struktur Sebuah Khotbah
Bab 5 Mempersiapkan Khotbah Berkualitas
Bab 6 Berbicara dengan Percaya Diri
Bab 7 Cara Berbicara Yang Menarik Perhatian Pendengar
Bab 8 Alat Bantu Presentasi Khotbah
Bab 9 Mengendalikan Masalah Tak Terduga
Bab 10 Etika Berkhotbah

Bagikan

11 thoughts on “Homiletika: Persiapan Khotbah dan Cara Berkhotbah

  • Liti
    Oktober 19, 2021 at 5:37 am

    Sy ingin mau belajar

  • Naomi
    Oktober 25, 2021 at 1:46 pm

    Sangat baik

  • Saut
    Januari 20, 2022 at 1:32 pm

    Bagus…. Dan memberkati…, trima kasih untuk karyanya.

  • Hendra Wijaya
    Maret 10, 2022 at 6:42 am

    sangat memberkati, Tuhan dimuliakan

  • Fatty
    Mei 10, 2022 at 8:41 pm

    Bolehkah saya mendapatkan pdf bukunya?

  • Sentjhan
    Mei 16, 2022 at 3:43 am

    Saya ingin cara belajar firman tuhan yang benar

  • Richard A. Waromi
    Oktober 10, 2022 at 11:32 pm

    Saya ingin belajar brkhobah yg baik dan benar

  • GIDEON SARUMAHA
    Maret 8, 2023 at 8:30 am

    boleh dikirimkan filenya, saya mau belajar

  • John Monry Silalahi
    April 24, 2023 at 3:46 am

    Bagaimana cara mendaftarkan atau membeli buku nya? 🙏

  • admin
    April 25, 2023 at 3:49 am

Tinggalkan Balasan