Penulis:
Iskandar Kato, Ahmad Faridi, Erika Revida, Darwin Damanik, Robert Tua Siregar, Sukarman Purba,
Unang Toto Handiman, Bonaraja Purba, Firdaus, Marto Silalahi, Ari Mulianta Ginting,
Hengki Mangiring Parulian Simarmata, Ince Weya
xiv; 208 hlm; 16 x 23 cm
ISBN: 978-623-342-132-4
Cetakan 1, Juli 2021
Tujuan penulisan buku untuk memberikan wawasan kepada para pembaca yang dengan berbagai latar belakang disiplin ilmu dan pengetahuan bagi civitas akademik serta menjadi bekal stakeholder dalam bidang pembangunan. Buku ini bisa menjadi referensi bagi para praktisi, akademisi dan para jajaran pemerintah kabupaten/kota.
Buku ini terdiri dari 13 bab yang menjelaskan tentang:
Bab 1 Pengertian Manajemen Pembangunan
Bab 2 Siklus Manajemen Pembangunan
Bab 3 Perencanaan Pembangunan
Bab 4 Penganggaran Dalam Pembangunan
Bab 5 Pelaksanaan Pembangunan di Indonesia
Bab 6 Monitoring dan Evaluasi Pembangunan
Bab 7 Indikator Pembangunan
Bab 8 Pembangunan Antarwilayah Secara Berimbang
Bab 9 Keterkaitan Desa Kota
Bab 10 Manajemen Lingkungan Perkotaan
Bab 11 Strategi Pembangunan Pesisir Mandiri
Bab 12 Manajemen dan Pelayanan Publik
Bab 13 RPJM Dalam Sistem Pembangunan Nasional