Anggota IKAPI

Pengelolaan Lingkungan Belajar

Penulis:
Muhammad Hasan, Ade Ismail Fahmi, Nurhasana Siregar, Vina Febiani Musyadad, Sakirman, Hani Subakti, Devy Stany Walukow

xii; 96 hlm; 16 x 23 cm
ISBN: 978-623-342-329-8
Cetakan 1, Desember 2021

Lingkungan belajar dapat menghasilkan kondisi dan memediasi hubungan yang secara positif dapat mempengaruhi kognitif, sosial, emosional, dan kesejahteraan mental peserta didik, dan meningkatkan penerimaan peserta didik dalam kegiatan pembelajaran, sehingga berdasarkan hal tersebut, buku ini disusun untuk memberikan kajian dan panduan yang teoritis dan aplikatif terkait dengan pengelolaan lingkungan belajar.

Sebagai sebuah buku yang terkait pengelolaan lingkungan belajar, buku ini memiliki beberapa keunggulan diantaranya: (1) disusun secara praktis dan aplikatif sesuai dengan kondisi pembelajaran saat ini; (2) pendekatan teoritis terkait teori-teori pendidikan terbaru; dan (3) menggunakan analisis kajian yang mudah dipahami, sehingga buku ini diharapkan akan sangat bermanfaat bagi para pembaca, khususnya akademisi, praktisi, dan mahasiswa dalam bidang pendidikan dan pembelajaran pada berbagai jenjang pendidikan tinggi yang memprogramkan mata kuliah yang terkait dengan pengelolaan lingkungan belajar.

Bagikan

Tinggalkan Balasan