Penulis:
Denis Farida, Iyar Siswandi, Riska Subhianti Putri, Farida Purnamasari, Cesarina Silaban, Harmawati, Mulia Safrida Sari, Ratna Puspita, Herlin Lidya, Priscillia M. Saluy, Kurnia Harli, Mareta Dea Rosaline, Nova Gerungan, Dewi Sartiya Rini
xvi; 234 hlm; 16 x 23 cm
ISBN:
Cetakan 1, Mei 2025
Harga: Rp 108,800
Buku ini ditujukan sebagai sumber referensi dan bahan ajar bagi mahasiswa keperawatan, tenaga pendidik, serta praktisi kesehatan yang ingin memahami lebih dalam mengenai sistem pencernaan manusia secara komprehensif.
Buku ini membahas:
Bab 1 Anatomi dan Fisiologi Sistem Pencernaan
Bab 2 Sistem Pencernaan: Asuhan Keperawatan Gastritis
Bab 3 Gangguan Saluran Pencernaan Atas: GERD
Bab 4 Ulkus Peptikum dan Komplikasinya
Bab 5 Gangguan pencernaan bawah: Diare
Bab 6 Konstipasi dan Obstruksi Usus
Bab 7 Penyakit Inflamasi Usus (IBD): Kolitis dan Crohn
Bab 8 Penyakit Hati: hepatitis Akut dan Kronis
Bab 9 Sirosis Hati: Pendekatan Keperawatan
Bab 10 Penyakit Kantung Empedu: Kolelitiasis
Bab 11 Kanker Saluran Pencernaan: Kanker Kolorektal
Bab 12 Keperawatan Pasca Operasi Saluran Pencernaan
Bab 13 Intervensi Non-Farmakologis pada Gangguan Pencernaan
Bab 14 Keperawatan Pasien dengan Stoma
Pemahaman tentang sistem pencernaan sangat penting dalam praktik keperawatan, mengingat banyaknya kasus klinis yang berkaitan dengan gangguan saluran cerna. Oleh karena itu, buku ini disusun secara sistematis mulai dari anatomi, fisiologi, peran mikrobiota usus, hingga keterkaitannya dengan asuhan keperawatan, guna memberikan landasan teoritis yang kuat dan aplikatif.