Anggota IKAPI

ANALISIS DATA STATISTIK PARAMETRIK APLIKASI SPSS DAN STATCAL (Sebuah Pengantar Untuk Kesehatan)

Penulis:
Victor Trismanjaya Hulu
Taruli Rohana Sinaga

Buku tentang Statistik Parametrik sudah banyak beredar di toko-toko buku di seluruh Indonesia, namun kebanyakan hanya membahas tentang SPSS saja, buku ini selain menampilkan penggunaannya dengan SPSS, juga menampilkan penggunaannya dengan STATCAL, disertai dengan cara menyajikan, melaporkan dan interpretasi data sehingga pembaca dapat memiliki pengetahuan baru tentang analisis data statistik parametrik menggunakan SPSS dan STATCAL.

Lihat di Google Book

Bagikan

4 thoughts on “ANALISIS DATA STATISTIK PARAMETRIK APLIKASI SPSS DAN STATCAL (Sebuah Pengantar Untuk Kesehatan)

  • Lisda Rahayu
    September 27, 2020 at 1:53 pm

    Selamat malam,
    Mau tanya cara mendapatkan buku ANALISIS DATA STATISTIK PARAMETRIK APLIKASI SPSS DAN STATCAL (Sebuah Pengantar Untuk Kesehatan) bagaiaman?

  • Victor
    Januari 6, 2021 at 11:28 am

    Hallo bu lisda rahayu, buku bisa pesan langsung ke email saya sebagai penulis. Terimakasih

  • Izajah Nopemberia
    Agustus 6, 2021 at 3:55 am

    Gimana cara order Pak victor?

  • Pebi suci
    Agustus 6, 2021 at 11:53 am

    Saya juga mau pesan apakah masih ada bukunya?

Tinggalkan Balasan