Penulis:
Ballsy C. A. Pangkey, Adventina Delima Hutapea, Idauli Simbolon, Yenni Ferawati Sitanggang,
Sumirah Budi Pertami, Novita Verayanti Manalu, Darmayanti, Novi Malisa, Annisaa Fitrah Umara, Riama Marlyn Sihombing, Deborah Siregar, Sugih Wijayati
xvi; 160 hlm; 16 x 23 cm
ISBN: 978-623-342-095-2
Cetakan 1, Juni 2021
Profesi keperawatan memiliki tugas utama yaitu melaksanakan seluruh proses keperawatan secara profesional dan bertanggung jawab. Perawat harus selalu berespon pada perubahan, tantangan yang dinamis dan berkesinambungan, serta memiliki pengetahuan yang luas untuk dijadikan dasar dalam memberikan asuhan keperawatan. Selain itu, perawat diharapkan memiliki kemampuan untuk menerapkan praktik terbaik guna mencapai tujuan yaitu pasien yang dirawat dapat sembuh.
Buku ini berisi materi tentang konsep dasar dokumentasi keperawatan yang dapat membantu praktisi keperawatan dalam menjalankan asuhan keperawatan, yang terdiri dari 12 bab:
Bab 1 Pengertian Dokumentasi Keperawatan
Bab 2 Proses Dokumentasi Keperawatan
Bab 3 Dasar Pelaksanaan Dokumentasi Keperawatan
Bab 4 Manfaat Dokumentasi Keperawatan
Bab 5 Model Dokumentasi Keperawatan
Bab 6 Karakteristik dan Prinsip Dokumentasi Keperawatan
Bab 7 Sistem Pengumpulan Data Keperawatan
Bab 8 Pengkajian Keperawatan
Bab 9 Diagnosa Keperawatan
Bab 10 Dokumentasi Rencana Keperawatan
Bab 11 Implementasi Keperawatan
Bab 12 Evaluasi Keperawatan
Vera Manalu
Mantap👍👍
AUDRE OKTA VIOLITA
untuk format pengunduhanya dimana ya kak?
atau untuk membaca isinya bagaimana lewat apa kak? terima kasih, belum bisa berkomentar karena belum bisa di akses kak
Puti
Terimakasih, beberapa kutipan membantu dalam menyusun bahan ajar
Thoriq
bisa Beli E booknya tidak ya??
admin
https://play.google.com/store/books/details?id=DowyEAAAQBAJ