Anggota IKAPI

Manajemen Kinerja SDM

Penulis:
Erika Revida, Astri Rumondang Banjarnahor, Darwin Lie, Sukarman Purba, Marthin Hutler Ambarita, Marto Silalahi, Abdurrozzaq Hasibuan, Joseph Hamonangan Sianipar, Marthinus Ismail, Markus Patiung

xiv; 170 hlm; 16 x 23 cm
ISBN: 978-623-342-472-1
Cetakan 1, Mei 2022
Harga: Rp 86,800
SOFTCOPY

Manajemen kinerja adalah proses yang dilakukan untuk mencapai kinerja yang lebih baik dan berkualitas melalui kegiatan perencanaan, pengorganisasian, penggerakan, dan pengawasan kinerja dalam rangka mencapai tujuan organisasi dengan efisien dan efektif.

Buku ini membahas terkait :
Bab 1 Konsep Dasar Manajemen Kinerja
Bab 2 Prinsip, Tugas, dan Tanggung Jawab Manajemen
Bab 3 Sistem dan Proses Manajemen
Bab 4 Konsep Kinerja
Bab 5 Komunikasi Dalam Organisasi
Bab 6 Konflik Di Dalam Organisasi
Bab 7 Efektivitas dan Perencanaan Manajemen Kinerja
Bab 8 Analisa Manajemen Kinerja
Bab 9 Alur Sistem Manajemen Kinerja
Bab 10 Kendala Dalam Penerapan Manajemen Kinerja

Bagikan

Tinggalkan Balasan