Penulis:
Nasrullah, I Made Murdana, Marulam MT Simarmata, Nova Purnama Lisa, Linda Noviana, I Wayan Sonder, Fatrisia Yulianie, Iswahyudi, Ishak Kadir, Endah Fitriyani, Suesilowati, Ahmadintya Anggit Hanggraito, Ilma Indriasri Pratiwi, Nina Mistriani
xvi; 236 hlm; 16 x 23 cm
ISBN: 978-623-342-805-7
Cetakan 1, April 2023
Harga: Rp 101,000
Softcopy
Keberlanjutan sebagai sebuah gerakan, sudah menjadi tren dan kalimat yang latah di benak setiap masyarakat, khususnya peneliti dan akademisi. Diskusi dan perdebatan yang sangat panas sudah sejak lama terjadi dalam menentukan esensi dan perspektif dari gerakan keberlanjutan. Gerakan keberlanjutan menjadi gerakan pembaharuan di tengah carut marut masalah lingkungan dalam perkembangan peradaban yang semakin modern.
Buku ini disajikan dengan beberapa materi kajian yang dapat menambah wawasan berpikir para pembaca di antaranya:
Bab 1 Paradigma Pembangunan Berkelanjutan
Bab 2 Konsep Pariwisata Berkelanjutan
Bab 3 Kebocoran Pariwisata
Bab 4 Perubahan Iklim
Bab 5 Peran Biodiversitas Dalam Pariwisata Berkelanjutan
Bab 6 Sawah, Subak Dan Pariwisata Berkelanjutan
Bab 7 Tri Hita Karana
Bab 8 Ekowisata
Bab 9 Pergeseran Selera Wisatawan
Bab 10 Pariwisata Berbasis Masyarakat
Bab 11 Sampah Dan Pariwisata
Bab 12 Trickle Down Effect Pariwisata
Bab 13 Pelestarian Lingkungan Dan Tourism
Bab 14 Metode Green Map