Anggota IKAPI

Teori Ilmu Manajemen

Penulis:
Abdurrozzaq Hasibuan, Yurilla Endah Muliatie, Fastabiqul Khairad, St.Amina H. Umar, Bonaraja Purba, Ester Mawar Siagian, Hendra Gunawan, Muhammad Heykal, M. Rasyidin, Kamalina Din Jannah, Abraham LP Lelengboto, Deske W. Mandagi, Koesriwulandari, Ima Rahmawati, Dwi Susilo, Fajrillah

xvi 306 hlm; 16 x 23 cm
ISBN: 978-623-342-948-1
Cetakan 1, September 2023
Harga: Rp 114,000

Dengan terbitnya Buku yang berjudul “Teori Ilmu Manajemen”, yang merupakan rangkuman dari berbagai sumber. Buku ini diharapkan menjadi bahan referensi dan dapat memberikan gambaran bahwa Teori manajemen adalah kumpulan ide yang merekomendasikan aturan umum tentang cara mengelola organisasi atau bisnis. Teori Manajemen membahas bagaimana supervisor menerapkan strategi untuk mencapai tujuan organisasi dan bagaimana mereka memotivasi karyawan untuk tampil pada kemampuan tertinggi mereka. Seiring perkembangan industri yang semakin maju, perusahaan dituntut memberikan kualitas yang terbaik terhadap produk ataupun jasa yang dihasilkan tanpa melupakan dampak lingkungan yang dapat merugikan masyarakat.

Secara garis besar, buku ini membahas:
Bab 1 Teori dan Pemikiran dalam Manajemen
Bab 2 Sejarah dan Teori Manajemen
Bab 3 Evolusi Teori Manajemen
Bab 4 Sistem dan Proses Manajemen
Bab 5 Budaya Organisasi dan Lingkungan
Bab 6 Manajemen dan Lingkungannya
Bab 7 Manajemen Strategik
Bab 8 Manajemen Konflik dan Negosiasi
Bab 9 Manajemen Kewirausahaan
Bab 10 Manajemen Usaha Kecil dan Menengah
Bab 11 Manajemen dan Inovasi
Bab 12 Manajemen Pemasaran
Bab 13 Manajemen Sumber Daya Manusia
Bab 14 Manajemen Perubahan
Bab 15 Manajemen Operasi
Bab 16 Manajemen Masa Depan

Bagikan

7 thoughts on “Teori Ilmu Manajemen

  • รีวิวเกมสล็อตเว็บตรงแท้ แตกหนัก เล่นได้กำไรงาม
    Oktober 8, 2024 at 11:18 pm

    … [Trackback]

    […] There you will find 15280 additional Information to that Topic: kitamenulis.id/2023/08/30/teori-ilmu-manajemen/ […]

  • lazywin888
    November 12, 2024 at 2:49 pm

    … [Trackback]

    […] Read More here on that Topic: kitamenulis.id/2023/08/30/teori-ilmu-manajemen/ […]

  • som777
    November 12, 2024 at 9:39 pm

    … [Trackback]

    […] Read More Information here on that Topic: kitamenulis.id/2023/08/30/teori-ilmu-manajemen/ […]

  • online webcams
    November 19, 2024 at 6:03 am

    … [Trackback]

    […] Find More to that Topic: kitamenulis.id/2023/08/30/teori-ilmu-manajemen/ […]

  • ลดข้าวดีด ข้าวเด้ง
    Desember 3, 2024 at 3:00 am

    … [Trackback]

    […] Info on that Topic: kitamenulis.id/2023/08/30/teori-ilmu-manajemen/ […]

  • ufabet789
    Desember 25, 2024 at 2:34 am

    … [Trackback]

    […] There you will find 28234 additional Info to that Topic: kitamenulis.id/2023/08/30/teori-ilmu-manajemen/ […]

  • Med1ical
    Januari 10, 2025 at 3:00 am

    … [Trackback]

    […] Read More on that Topic: kitamenulis.id/2023/08/30/teori-ilmu-manajemen/ […]

Tinggalkan Balasan