Penulis:
Tiurlina Siregar, Hotlan Samosir
viii; 112 hlm; 16 x 23 cm
ISBN: 978-623-113-603-9
Cetakan 1, November 2024
Harga: Rp 75,600
Buku ini menawarkan panduan praktis tentang metode pembelajaran modern yang berfokus pada keaktifan peserta didik. Dengan pendekatan seperti metode kasus dan pembelajaran berbasis proyek, buku ini membantu pendidik mengembangkan keterampilan analitis dan kreatif siswa dalam menghadapi berbagai tantangan pembelajaran. Cocok bagi pendidik, mahasiswa, dan siapa saja yang ingin memahami teknik pembelajaran yang lebih partisipatif dan aplikatif.