Anggota IKAPI

Pengantar Kecerdasan Buatan untuk Pemula

Penulis:
Binastya Anggara Sekti, Indah Purnama Sari, Fanny Ramadhani, Andy Satria, Pasnur, Sitti Harlina, Purwa Hasan Putra, Sitti Aisa, Nizirwan Anwar, Samuel Hasudungan Tampubolon, Siti Sundari, Muhammad Noor Hasan Siregar, Wilsen Grivin Mokodaser, Janner Simarmata, Annahl Riadi, Baso Ali, Semmy Wellem Taju, Nirsal

xviii; 350 hlm; 16 x 23 cm
ISBN: 978-623-113-656-5
Cetakan 1, Januari 2025
Harga: Rp 125,600

Dengan pesatnya perkembangan teknologi, kecerdasan buatan (AI) kini telah menjadi bagian integral dari kehidupan sehari-hari. AI tidak lagi terbatas pada laboratorium penelitian atau industri teknologi tinggi; sekarang, teknologi ini hadir dalam berbagai bidang, mulai dari pendidikan, kesehatan, hingga bisnis, dan bahkan di perangkat yang kita gunakan sehari-hari. Buku ini, Pengantar Kecerdasan Buatan untuk Pemula, dirancang untuk memberikan pemahaman dasar tentang dunia AI kepada pembaca yang ingin memasuki bidang ini tanpa harus memiliki latar belakang teknis yang mendalam.

Buku ini membahas:
Bab 1 Konsep Dasar Kecerdasan Buatan
Bab 2 Algoritma Dan Pemrograman AI
Bab 3 Pengenalan Machine Learning
Bab 4 Supervised Learning
Bab 5 Natural Language Processing
Bab 6 Jaringan Saraf Tiruan (Neural Network)
Bab 7 Deep Learning
Bab 8 Algoritma Genetika
Bab 9 Pemrograman AI dengan Python
Bab 10 Framework AI yang Populer
Bab 11 AI untuk Computer Vision
Bab 12 AI dalam Pemrosesan Suara
Bab 13 Etika Dalam Kecerdasan Buatan
Bab 14 ⁠AI untuk Pendidikan
Bab 15 ⁠AI Untuk Medis
Bab 16 ⁠Robotika Berbasis AI
Bab 17 ⁠Proyek AI Sederhana
Bab 18 ⁠Tantangan dan Peluang AI di Masa Depan

Bagikan