Manajemen Proyek Sistem Informasi
Penulis: Karya Suhada, Bernadus Gunawan Sudarsono x; 116 hlm; 16 x 23 cmISBN: 978-623-113-704-3Cetakan 1, Februari 2025Harga: Rp 80,600 Buku ini memberikan panduan komprehensif mengenai Manajemen Proyek Sistem Informasi, yang bertujuan untuk membantu pembaca memahami dan mengelola proyek teknologi informasi secara efektif dan efisien. Dalam dunia yang semakin bergantung pada teknologi, kemampuan untuk mengelola proyek